Profil Komunitas

Laku Stoicisme
Tentang

Ini adalah grup bagi siapa saja yang tertarik dan mempraktikkan Stoicisme, sebuah filsafat Yunani-Romawi yang telah berusia lebih dari 2000 tahun. Karena ini bukan kursus atau kelas, silakan bebas bertanya, berbagi, atau berkomentar asalkan tetap beradab, menghargai, dan konstruktif. Mari kita sama-sama mempelajari filosofi yang sangat praktis dan bertujuan untuk mencapai hal yang kita semua inginkan: hidup lebih damai dan tenang, terbebas dari emosi negatif seperti khawatir, takut, cemas, cemburu, iri, dan dengki.

Informasi Komunitas
Lokasi
Yogyakarta
History dan Update
Dibentuk pada 12 November 2024
Topik Komunitas
Lainnya
Admin Komunitas
Warga AtmaGo