Masuk Daftar

Mentoring Sesi Kedua, Tematik Akuntabilitas Sosial Dua Desa Piloting Digelar Via Zoom

Berita Warga
Pattiro Gresik sebagai Lead partner MADANI, bersama Learning Forum, Simpul Belajar Giri, Jumat siang (22/10) mengadakan Mentoring II Tematik Akuntabilitas Sosial via zoom meeting.

Berbekal beberapa pertanyaan kunci yang telah disusun bersama Tim Pattiro Gresik dan Simpul Belajar GIRI, YAPPIKA sebagai TA dalam mentoring ini mengupas lebih dalam perihal Community Score Card (CSC), yakni salah satu metode scoring menilai performa layanan publik yang melibatkan pemberi layanan dan penerima layanan secara komprehensif.

Pada kesempatan ini, mentor dari YAPPIKA , memberikan materi paparan soal tahap-tahap mendesain CSC. Salah satu poin yang hangat didiskusikan tadi adalah menentukan aktor yang terlibat dalam CSC, yakni pemberi layanan, penerima layanan, dan para pemangku kepentingan.

Topik Terkait

Lokasi Terkait

Dilihat 1272 kali

moh tamim

Warga

0 Komentar

Komentar

Tagar Populer

Berita Warga Terkait

Berita Warga Terpopuler

Berita Warga Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar