INDAHNYA HUTAN VELODROME
Berita Warga
![](https://d39wptbp5at4nd.cloudfront.net/avatars/1004_thumb_data.png)
[22/1 09:03] Adri Azis: Inilah salah satu hutan yang ada di kota Malang tepatnya di daerah Sawojajar Kedung Kandang. Area yang bersebelahan dengan pasar Madyopuro ini memang sangat strategis sekali .Tempat yang sehari-harinya di gunakan untuk berolah raga termasuk lari, balap sepeda, dan masih banyak lagi permainan lainnya.Apalagi pada hari minggu yang juga terdapat pasar minggu , di mana tempat ini juga di buat senam bersama yang rutin setiap minggu. Selain itu banyak juga orang berjualan mulai dari makanan, minuman, baju, alat rumah tangga termasuk hiburan untuk anak-anak. Jadi tidak selamanya hutan itu seram dan menakutkan, karena di sini setiap harinya selalu ramai dengan pengunjung yang ingin menikmati keindahannya.
Memang sekarang sudah banyak hutan di Kota Malang mulai di bangun di perbaiki dan di perindah, itu semua untuk menjadi daya tarik para pengunjung biar tetap nyaman , aman walaupun berada di dalam hutan .Termasuk hutan Velodroom ini yang sudah mulai di perindah .
Memang sekarang sudah banyak hutan di Kota Malang mulai di bangun di perbaiki dan di perindah, itu semua untuk menjadi daya tarik para pengunjung biar tetap nyaman , aman walaupun berada di dalam hutan .Termasuk hutan Velodroom ini yang sudah mulai di perindah .