Masuk Daftar

Gatra Budaya Bali: Penyajaan Galungan Saatnya Mawas Diri dari Godaan Sang Bhuta Dunggulan

Berita Warga
PENYAJAAN GALUNGAN
Dua hari sebelum hari raya Galungan yaitu pada Senin atau Soma Pon Dungulan disebut dengan Penyajaan Galungan. Pada hari ini umat Hindu biasanya membuat jajan yang dipakai untuk perlengkapan upakara Galungan. Dalam lontar Sundarigama dikatakan Penyajaan bermakna meningkatkan kesungguhan atau memantapkan diri untuk tetap menjaga Panca Indra agar siap melaksanakan hari raya Galungan.
Pada hari ini Sang Bhuta Dungulan juga dipercaya turun ke dunia untuk mengganggu iman dan keteguhan hati umat.

Share by Made Wedastra (@madewedastra)
======================================
Ngiring Ajegan Seni Budaya Adat lan Tradisi Bali

Sumber: Gatra Budaya Bali (@gatrabudayabali)

Topik Terkait

Lokasi Terkait

Dilihat 1365 kali

0 Komentar

Komentar

Tagar Populer

Berita Warga Terkait

Berita Warga Terpopuler

Berita Warga Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar