Masuk Daftar

Focus Group Discussion (FGD) Pengarusutamaan SDG’s dalam Perumusan Kebijakan Pembangunan Gresik

Berita Warga
Dalam rangka mempercepat pembangunan di kabupaten Gresik yang berbasis indikator SDG’s, Bidang pembangunan dan Komisi III DPRD Kabupaten Gresik menggelar Focus Group Discussion (FGD), Senin (01/11/2021). Dalam kegiatan FGD tersebut turut hadir seluruh OPD, dan Lembaga Swadaya Masyarakat, diantaranya Pattiro Gresik, Iuwash, KADINDA, PT. Petrokimia, dan PT. Semen Indonesia. Dimana, dalam FDG mendiskusikan mengenai pencapaian pembangunan di Kabupaten Gresik dengan mengacu pada SDG’s.
Pattiro Gresik mengusulkan kebijakan yang berbasis pada ekologi. Dimana, melihat masih minimnya perhatian pada pembangunan yang berbasis pada ekologi. Hal ini sangat relevan pada fokus pemabngunan di kabupaten Gresik yang telah disampaikan oleh Bidang Pembangunan, yakni Ekologi, Sosial, Ketenagakerjaan, dan pengelolaan data terpadu.

Topik Terkait

Lokasi Terkait

Dilihat 695 kali

moh tamim

Warga

0 Komentar

Komentar

Tagar Populer

Berita Warga Terkait

Berita Warga Terpopuler

Berita Warga Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar