Workshop Penyusunan Dokumen Swakelola Tipe III Bagi OMS dan Pemerintah Daerah
Community Action
![](https://d39wptbp5at4nd.cloudfront.net/community_logo/138678_thumb_logo-gapemasda.png)
Impact Target:
Positive impact through 30 orang
Lahirnya Peraturan Presiden (Perpres) No. 16 Tahun 2018 Tentang Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintahan yang memberikan ruang bagi OMS untuk dapat mengakses kegiatan kegiatan yang dilakukan oleh pemerintah melalui Swakelola Tipe III. Oleh karena itu penting kiranya setiap pihak memahami mekanisme penerapan swakelola tersebut baik penyedia maupun pengada sehingga kami akan mengadakan kegiatan Workshop Penyusunan Dokumen Swakelola Tipe III Bagi Penyedia (Organisasi Masyarakat Sipil) dan Pengada (Instansi Pemerintah Daerah).