Cara Berteduh Pengendara Sepeda Motor di Jakarta cukup membahayakan

Commerce

Anwar Doank in Kalibata, Jakarta Selatan

Cara Berteduh Pengendara Sepeda Motor di Jakarta cukup membahayakan. Setiap kali hujan deras, pengendara motor roda dua memilih berteduh di kolong jalan atau fly over. Seringkali sampai meluber ke tengah jalur jalan raya. Cara Berteduh seperti ini cukup beresiko baik untuk yang sedang berteduh maupun pengendara jalan lainnya. Sebaiknya cari tempat yang aman semisal halte, warung, masjid, pom bensin, dsb. Foti diambil di kolong jalan tol JORR Jl. Raya Lenteng Agung. Selasa, 9 Febrari 2016

Dilihat 200 kali

Anwar Doank

Sesepuh 10571

2 Komentar

Lihat & tulis komentar