Masuk Daftar

Jalan Putus Di Ulem-Ulem Sebabkan Enam Dusun Terisolir

Laporan Warga
Mengutip berita Radar Lombok, jalan utama menuju objek wisata Ulem-Ulem, Desa Tete Batu, Kecamatan Sikur putus total setelah bendungan setempat kembali jebol Senin (14/11) sekitar pukul 14. 25 WITA. Bendungan tersebut tidak mampu menampung debit air ketika terjadi hujan lebat kemarin. Belum lagi saluran pembuangan juga tidak berfungsi karena tertutup oleh sampah.

Akibat putusnya jalan utama tersebut, enam dusun terisolir. Selain itu, jalan yang merupakan penghubung ke Desa Tete Batu Selatan ini juga menghambat akses ke ke desa lainnya yaitu ke Desa Pringgajurang Utara dan Joben.

Saat ini, lokasi dipasangi garis polisi tanda peringatan. Semua pihak berharap jalan ini bisa segera diperbaiki.

Sumber : Radar Lombok

Repost :
HAI LOTIM
@hailotim

#hailotim #lomboktimur

Ini adalah laporan dari warga di wilayah kejadian. Harap berhati-hati dan selalu waspada. Jika butuh bantuan, hubungi 112

Topik Terkait

Lokasi Terkait

Dilihat 709 kali

0 Komentar

Komentar

Tagar Populer

Laporan Warga Terkait

Laporan Warga Terpopuler

Laporan Warga Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar