Masuk Daftar

Protokol Kesehatan Dalam Bersepeda

Berita Warga
𝐏𝐫𝐨𝐭𝐨𝐤𝐨𝐥 𝐊𝐞𝐬𝐞𝐡𝐚𝐭𝐚𝐧 𝐃𝐚𝐥𝐚𝐦 𝐁𝐞𝐫𝐬𝐞𝐩𝐞𝐝𝐚

𝐏 𝐄 𝐑 𝐒 𝐈 𝐀 𝐏 𝐀 𝐍

🔘 Perhatikan imbauan pemerintah daerah yang aman COVID-19
🔘 Jaga kebersihan sepeda, terutama bagian yang bersentuhan dengan tangan
🔘 Bersihkan diri dan cuci tangan dengan sabun
🔘 Hindari droplet dengan pakaian berlengan panjang, sarung tangan, masker, kacamata, penutup kepala (bandana cycling cap) membawa handsanitizer, dan handuk kecil
🔘 Pilih masker berbahan kain yang tidak terlalu rapat dan mengganggu pernafasan
🔘 Membawa botol minum yang tertutup plastik dan alat makan sendiri

𝐁 𝐄 𝐑 𝐒 𝐄 𝐏 𝐄 𝐃 𝐀

🔘 Utamakan gowes solo (sendirian), jika berkelompok, atur dalam rombongan kecil 2-5 sepeda
🔘 Pilih jalur yang menghindari keramaian dan daerah zona merah COVID-19
🔘 Jaga jarak kiri kanan antar pesepeda dan kendaraan lain minimal 2 meter
🔘 Jaga jarak depan belakang antar pesepeda minimal 4 meter.
Semakin tinggi kecepatan bersepeda, jarak harus semakin jauh (>20 meter)
🔘 Jaga jarak dan waspada terhadap pengendara kendaraan lain
🔘 Selalu patuhi rambu lalu lintas saat bersepeda

𝐁 𝐄 𝐑 𝐈 𝐒 𝐓 𝐈 𝐑 𝐀 𝐇 𝐀 𝐓

🔘 Cuci tangan dengan sabun atau handsanitizer
🔘 Bersihkan tangan dan wajah dengan tissue atau handuk kecil
🔘 Utamakan jaga jarak atau physical distancing
🔘 Selalu gunakan masker, kecuali saat makan dan minum
🔘 Hindari berbagi bekal pribadi dengan orang lain (botol minum, makanan)
🔘 Istirahat secukupnya, tidak perlu nongkrong terlalu lama.



Sumber :

@kominfodiy

Topik Terkait

Lokasi Terkait

Dilihat 1460 kali

0 Komentar

Komentar

Tagar Populer

Berita Warga Terkait

Berita Warga Terpopuler

Berita Warga Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar