Masuk Daftar

Potensi Ekspor Menjanjikan Dari Ikan Asin

Berita Warga
𝗣𝗼𝘁𝗲𝗻𝘀𝗶 𝗘𝗸𝘀𝗽𝗼𝗿 𝗠𝗲𝗻𝗷𝗮𝗻𝗷𝗶𝗸𝗮𝗻 𝗗𝗮𝗿𝗶 𝗜𝗸𝗮𝗻 𝗔𝘀𝗶𝗻

DARI IKAN ASIN, BISA DAPET UNTUNG YANG GAK MAIN-MAIN?!

Apa kabar, sobat UMKM? Pasti sobat UMKM sudah tidak asing lagi dengan ikan asin? Ya, ikan asin ternyata memiliki potensi ekspor yang menjanjikan dengan keuntungan yang gak main-main. Yuk, simak uraian di bawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang ekspor ikan asin!

𝗣𝗼𝘁𝗲𝗻𝘀𝗶 𝗘𝗸𝘀𝗽𝗼𝗿 𝗜𝗸𝗮𝗻 𝗔𝘀𝗶𝗻 :

BPS mencatat nilai ekspor ikan asin periode Januari-November 2021 dilaporkan sebesar US$ 93,17 Juta. Nilai itu meningkat 0,69% dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya yaitu sebesar US$ 92,53 Juta.

𝗡𝗲𝗴𝗮𝗿𝗮 𝗧𝘂𝗷𝘂𝗮𝗻 𝗘𝗸𝘀𝗽𝗼𝗿 :
– Korea Selatan
– Rusia
– Taiwan
– Jepang
– China
– Hongkong


Tertarik menjadi eksportir ikan asin? Klik link berikut ya!

🔗 http://lnk.bio/umkmgoexport

𝗩𝗶𝗮 :
𝗨𝗠𝗞𝗠 𝗚𝗢 𝗘𝗫𝗣𝗢𝗥𝗧
@𝘂𝗺𝗸𝗺.𝗴𝗼𝗲𝘅𝗽𝗼𝗿𝘁

#umkmindonesia #umkmnaikkelas #umkm #umkmgoekspor

Tagar Populer

Berita Warga Terkait

Berita Warga Terpopuler

Berita Warga Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar