Penyerahan Bantuan Kursi Roda Kepada Warga
Community Discussion

1 Desember 2021 malam, selepas tugas layanan ambulance, relawan Cahaya Foundation nganter kursi roda untuk nenek Kimah di Jatimulya, Tambun Selatan. Besok pagi ada WA masuk dari anaknya dgn foto nenek Kimah sedang berjemur bahagia diatas kursi roda dgn caption, "Alhamdulillah nenek seneng".
Membuat orang lain tersenyum itu sungguh sangat menyenangkan.
#KisahAmbulance
#AmbulanceCahaya
#CeritaRelawan
#RelawanCahaya
#CahayaFoundation
#BergerakDariHati
Membuat orang lain tersenyum itu sungguh sangat menyenangkan.
#KisahAmbulance
#AmbulanceCahaya
#CeritaRelawan
#RelawanCahaya
#CahayaFoundation
#BergerakDariHati