Pembangunan Pasar Sagalaherang Subang Hampir Selesai
Berita Warga

SUBANG- Progress pembangunan Pasar Sagalaherang yang terbakar tahun lalu alhamdulillah berjalan dengan baik.
Pasar adalah salah satu lokasi penting bagi masyarakat Subang, disinilah perputaran ekonomi masyarakat berjalan. Dari pertemuan petani, peternak, pedagang dan warga Subang khususnya ibu-ibu rumah tangga.
Saat kunjungan kemarin, para pedagang dan pengunjung bercerita tentang harapan besarnya agar pasar Sagalaherang ini dapat secepatnya pulih.
InsyaAllah pembangunan pasar ini akan segera selesai dan para pedagang dapat kembali berjualan seperti sedia kala.
#subangjawara
#jimatakur
Pasar adalah salah satu lokasi penting bagi masyarakat Subang, disinilah perputaran ekonomi masyarakat berjalan. Dari pertemuan petani, peternak, pedagang dan warga Subang khususnya ibu-ibu rumah tangga.
Saat kunjungan kemarin, para pedagang dan pengunjung bercerita tentang harapan besarnya agar pasar Sagalaherang ini dapat secepatnya pulih.
InsyaAllah pembangunan pasar ini akan segera selesai dan para pedagang dapat kembali berjualan seperti sedia kala.
#subangjawara
#jimatakur