PAHALA PUASA
Berita Warga

𝗣𝗔𝗛𝗔𝗟𝗔 𝗣𝗨𝗔𝗦𝗔
Memang puasa itu lumayan berat, apalagi bagi orang yang tidak punya kebiasaan puasa. Tapi jangan melihat kepada beratnya amal. Kalau kita sudah belum apa-apa sudah melihat kepada beratnya amal, maka kita akan mundur. Maka hendaknya kita melihat kepada manfaat, pahala dan faidahnya yang luar biasa.
Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam bersabda tentang pahala puasa :
كُلُّ عَمَلِ ابْنِ آدَمَ يُضَاعَفُ : اَلْـحَسَنَةُ عَشْرُ أَمْثَالِـهَا إِلَـى سَبْعِ مِئَةِ ضِعْفٍ. قَالَ اللهُ عَزَّ وَجَلَّ : إِلَّا الصَّوْمَ ، فَإِنَّهُ لِـيْ وَأَنَا أَجْزِيْ بِهِ ، يَدَعُ شَهْوَتَهُ وَطَعَامَهُ مِنْ أَجْلِـيْ
“𝑺𝒆𝒕𝒊𝒂𝒑 𝒂𝒎𝒂𝒍𝒂𝒏 𝒂𝒏𝒂𝒌 𝑨𝒅𝒂𝒎 𝒅𝒊𝒍𝒊𝒑𝒂𝒕𝒈𝒂𝒏𝒅𝒂𝒌𝒂𝒏; 𝒔𝒂𝒕𝒖 𝒌𝒆𝒃𝒂𝒊𝒌𝒂𝒏 𝒅𝒆𝒏𝒈𝒂𝒏 𝒔𝒆𝒑𝒖𝒍𝒖𝒉 𝒌𝒆𝒃𝒂𝒊𝒌𝒂𝒏 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒔𝒂𝒎𝒂 𝒉𝒊𝒏𝒈𝒈𝒂 𝒕𝒖𝒋𝒖𝒉 𝒓𝒂𝒕𝒖𝒔 𝒌𝒂𝒍𝒊 𝒍𝒊𝒑𝒂𝒕. 𝑨𝒍𝒍𝒂𝒉 ‘𝑨𝒛𝒛𝒂 𝒘𝒂 𝑱𝒂𝒍𝒍𝒂 𝒃𝒆𝒓𝒇𝒊𝒓𝒎𝒂𝒏 : ‘𝑲𝒆𝒄𝒖𝒂𝒍𝒊 𝒑𝒖𝒂𝒔𝒂, 𝒌𝒂𝒓𝒆𝒏𝒂 𝒊𝒂 𝒎𝒊𝒍𝒊𝒌-𝑲𝒖 𝒅𝒂𝒏 𝑨𝒌𝒖 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒎𝒆𝒎𝒃𝒂𝒍𝒂𝒔𝒏𝒚𝒂. 𝑫𝒊𝒂 𝒎𝒆𝒏𝒊𝒏𝒈𝒈𝒂𝒍𝒌𝒂𝒏 𝒔𝒚𝒂𝒉𝒘𝒂𝒕 𝒅𝒂𝒏 𝒎𝒂𝒌𝒂𝒏𝒂𝒏𝒏𝒚𝒂 𝒅𝒆𝒎𝒊 𝑨𝒌𝒖."”
(HR. Bukhari, Muslim, At-Tirmidzi, An-Nasa’i, Ibnu Majah, Ibnu Hibban.)
Allah mengecualikan puasa, artinya khusus untuk puasa pahalanya lebih dari 700, bahkan tidak diberikan batasan. Berarti pahala puasa itu tanpa batas
Selengkapnya klik sumber : http://rodja.id/3fk
Radio Rodja
@radiorodja
Memang puasa itu lumayan berat, apalagi bagi orang yang tidak punya kebiasaan puasa. Tapi jangan melihat kepada beratnya amal. Kalau kita sudah belum apa-apa sudah melihat kepada beratnya amal, maka kita akan mundur. Maka hendaknya kita melihat kepada manfaat, pahala dan faidahnya yang luar biasa.
Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam bersabda tentang pahala puasa :
كُلُّ عَمَلِ ابْنِ آدَمَ يُضَاعَفُ : اَلْـحَسَنَةُ عَشْرُ أَمْثَالِـهَا إِلَـى سَبْعِ مِئَةِ ضِعْفٍ. قَالَ اللهُ عَزَّ وَجَلَّ : إِلَّا الصَّوْمَ ، فَإِنَّهُ لِـيْ وَأَنَا أَجْزِيْ بِهِ ، يَدَعُ شَهْوَتَهُ وَطَعَامَهُ مِنْ أَجْلِـيْ
“𝑺𝒆𝒕𝒊𝒂𝒑 𝒂𝒎𝒂𝒍𝒂𝒏 𝒂𝒏𝒂𝒌 𝑨𝒅𝒂𝒎 𝒅𝒊𝒍𝒊𝒑𝒂𝒕𝒈𝒂𝒏𝒅𝒂𝒌𝒂𝒏; 𝒔𝒂𝒕𝒖 𝒌𝒆𝒃𝒂𝒊𝒌𝒂𝒏 𝒅𝒆𝒏𝒈𝒂𝒏 𝒔𝒆𝒑𝒖𝒍𝒖𝒉 𝒌𝒆𝒃𝒂𝒊𝒌𝒂𝒏 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒔𝒂𝒎𝒂 𝒉𝒊𝒏𝒈𝒈𝒂 𝒕𝒖𝒋𝒖𝒉 𝒓𝒂𝒕𝒖𝒔 𝒌𝒂𝒍𝒊 𝒍𝒊𝒑𝒂𝒕. 𝑨𝒍𝒍𝒂𝒉 ‘𝑨𝒛𝒛𝒂 𝒘𝒂 𝑱𝒂𝒍𝒍𝒂 𝒃𝒆𝒓𝒇𝒊𝒓𝒎𝒂𝒏 : ‘𝑲𝒆𝒄𝒖𝒂𝒍𝒊 𝒑𝒖𝒂𝒔𝒂, 𝒌𝒂𝒓𝒆𝒏𝒂 𝒊𝒂 𝒎𝒊𝒍𝒊𝒌-𝑲𝒖 𝒅𝒂𝒏 𝑨𝒌𝒖 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒎𝒆𝒎𝒃𝒂𝒍𝒂𝒔𝒏𝒚𝒂. 𝑫𝒊𝒂 𝒎𝒆𝒏𝒊𝒏𝒈𝒈𝒂𝒍𝒌𝒂𝒏 𝒔𝒚𝒂𝒉𝒘𝒂𝒕 𝒅𝒂𝒏 𝒎𝒂𝒌𝒂𝒏𝒂𝒏𝒏𝒚𝒂 𝒅𝒆𝒎𝒊 𝑨𝒌𝒖."”
(HR. Bukhari, Muslim, At-Tirmidzi, An-Nasa’i, Ibnu Majah, Ibnu Hibban.)
Allah mengecualikan puasa, artinya khusus untuk puasa pahalanya lebih dari 700, bahkan tidak diberikan batasan. Berarti pahala puasa itu tanpa batas
Selengkapnya klik sumber : http://rodja.id/3fk
Radio Rodja
@radiorodja