Misteri Panorama Uang 1000 Rupiah
Berita Warga

Dulu mungkin kita sempat bertanya-tanya tentang gambar dua gunung pada uang kertas seribu rupiah. Apakah nyata atau hanya fantasi?. Faktanya adalah gambar tersebut nyata, dan itu ada di Indonesia. Di gambar itu terdapat kesatuan yang harmonis antara Pulau, Gunung, Laut serta Manusia dengan aktivitasnya.
Pada ganbar tersebut memperlihatkan sebuah pulau kecil yang berseberangan dengan Pulau Maitara dan Tidore. Spot tersebut akan terlihat jika kita berada di daerah Pantai Gambesi, Provinsi Maluku Utara. Inilah fakta dari misteri gambar uang seribu rupiah.
pict. by zaenal
Pada ganbar tersebut memperlihatkan sebuah pulau kecil yang berseberangan dengan Pulau Maitara dan Tidore. Spot tersebut akan terlihat jika kita berada di daerah Pantai Gambesi, Provinsi Maluku Utara. Inilah fakta dari misteri gambar uang seribu rupiah.
pict. by zaenal