Log In Sign Up

Mental Destroyed by Underage Marriages

Citizen News
Di tahun 2022 Rata-rata  masyarakat Indonesia sudah mendapat pembelajaran atau pendidikan "Say no to sex" tetapi beberapa daerah di Indonesia sangat tabuh akan pendidikan "sex" terutama daerah-daerah di Indonesia yang masih menjunjung adat pernikahan di bawah umur, Perekonomian keluarga yang menurun akibat dari covid-19 dengan alasan untuk membantu perekonomian keluarga. Tetapi para orangtua tidak mengetahui masalah mental anak-anak pasca menikah.

Mental anak-anak yang menikah di bawah umur masih tergolong sangat labil yang bisa menyebabkan depresi, KDRT yang bisa dilakukan suami atau istri. Serta untuk masalah mental yang dihadapi oleh lelaki yang menikah di bawah umur depresi, belum memiliki tanggung jawab. Serta untuk  masalah mental yang dihadapi oleh perempuan yang menikah dibawah umur depresi, tidak bisa mengatur keuangan, stress karena terkena KDRT, belum mempunyai tanggung jawab dalam mengurus keluarga.

Kesiapan tubuh wanita untuk mengandung dan melahirkan di usia 20 tahun, jika mengandung dan melahirkan di bawah umur akan mengancam kesehatan ibu dan janin. UU yang mengatur pernikahan dibawah umur, UU Nomor 16 Tahun 2019 yang menyebut bahwa: usia minimal untuk menikah adalah 19 tahun untuk laki-laki maupun perempuan.

Mari kita pikirkan terlebih dahulu dampak-dampak dari pernikahan dibawah umur untuk masa depan anak-anak bangsa yang lebih baik.
#atmago_jember_harianak2022

Related Topic

Related Location

Viewed 782 times

0 Comments

Comments

Popular Hashtag

Citizen News Related

Citizen News Most Popular

Citizen News Recent Posts

Explore more information

Citizen News

Latest news in your neighborhood

Job

Job vacancies information for you

Event

Discover local events to attend

Report

Problems in your neighborhood

Community

AtmaGo community rooms

Check out selected news, curated especially for you!

Log In Sign Up