Masuk Daftar

Menara Kembar Stasiun Transmisi Gunung Tela

Berita Warga
Tiang besi yang menjulang tinggi ini di ketinggian kurang lebih 700 mdpl yang berada di wilayah bagian barat Kabupaten Bogor, tepatnya di Gunung Tela Desa Banyuwangi Kecamatan Cigudeg, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.

Menara kembar ini merupakan antenna TVRI yang dibangun pada tahun 2002 untuk wilayah Jawa Barat. Gunung Tela (pemancar TVRI) untuk jangkauan Jabodetabek, Cikarang, Cibinong, Serang,Ciruas,Cilegon, Karawang, Cikampek, Purwakarta, sebagian Cianjur, dan Subang. Menara ini bahkan bisa menjangkau wilayah Lampung dan Sumatera.
_
📸 Amazing Drone Photo by :

@ojalinoza
_
📍🌍 Location :
Stasiun Transmisi Gunung Tela - Banyuwangi, Cigudeg, Kabupaten Bogor

Source :

Enjoy Bogor

Lokasi Terkait

Dilihat 8219 kali

2 Komentar

Komentar

Tagar Populer

Berita Warga Terpopuler

Berita Warga Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar