Log In Sign Up

"Kunjungan Forum SIGMA Lebak ke Bappelitbangda Kab. Lebak"

Citizen News
Pada tanggal 21 Juni 2021 Hari Senin Pada Pukul 13.00-16.00 WIB

SIGMA Lebak bersilaturahmi ke kantor Bappelitbangda Kab. Lebak pada hari senin tanggal 21 juni 2021.
Silaturahmi tersebut tidak lain yaitu mengenalkan Forum SIGMA yang ada di Kab. Lebak yang baru berdiri 6 bulanan lalu. SIGMA sendiri terbentuk dari keterwakilan 14 CSO yang ada di Kab. Lebak yaitu :
1. GOW
2. PPSW
3. Mathla'ul Anwar
4. KOMPAK
5. KUMALA
6. Pemuda Muhammadiyah
7. Aisyiah
8. Harfa
9. NU
10. KNPI
11. Perempuan Basis
12. Patayat NU
13. Gp. Anshor
14. Muhammadiyah

Dan SIGMA sendiri memiliki tujuan dan memiliki Isu dalam gerakannya untuk membantu Kab. Lebak baik di bidang kesehatan maupun pemberdayaan.

Pertemuan tersebut bertempat di Bappelitbangda Lebak pada pukul 13.00-16.00 WIB dan disambut baik oleh Bpk Iman Selaku ( Sekertaris Badan ) dan Bpk Riyan Selaku ( Kabid Bappelitbangda Lebak ) yang dalam sambutannya mengapresiasi SIGMA Lebak untuk membantu pemerintah dalam hal kesehatan dan pemberdayaan.

Tujuan dari diskusi tersebut tidak lain untuk mengenalkan SIGMA dan mengkolaborasikan kegiatan terutama di bidang kesehatan ( KIBBL ) SIGMA juga berharap bahwa pemerintah kabupaten Lebak dapat membantu dam memfasilitasi kegiatan SIGMA.

Teh Ufi selaku FC Madani yang dalam kesempatan nya menyampaikan bahwa berharap SIGMA ini terus dilatih untuk menyuarakan dengan baik, dengan fokus pada Isu yang dikembangkan terkait Kesehatan ( KIBBL)

Akhir dari diskusi tersebut bahwa pemerintah Bappelitbangda Lebak terjadi kesepakatan antara Bappelitbangda Lebak dengan SIGMA untuk mewujudkan masyarakat yang sehat dan sejahtera sesuai dengan Isu yang diangkat SIGMA Lebak.

Related Topic

Related Location

Viewed 929 times

0 Comments

Comments

Popular Hashtag

Citizen News Related

Citizen News Most Popular

Citizen News Recent Posts

Explore more information

Citizen News

Latest news in your neighborhood

Job

Job vacancies information for you

Event

Discover local events to attend

Report

Problems in your neighborhood

Community

AtmaGo community rooms

Check out selected news, curated especially for you!

Log In Sign Up