Masuk Daftar

KUCING HUTAN (MEONG CONGKOK) DISERAHKAN WARGA

Berita Warga
Seekor bayi kucing hutan (Meong congkok) diserahkan warga Desa Bojong jengkol Kec. Jampang tengah Kabupaten Sukabumi Jawa barat dri seorang warga yg menemukannya dri kebun.

Kemungkinan bayi Kucing hutan itu berumur sekitar 1 bulan dan terlepas dari induknya.
Setelah kurang lebih satu Minggu mengurusnya akhirnya mereka merasa kasian Krn susah untuk mengurusnya akhirnya mereka menyerahkannya kepada kami dan selanjutnya kami menyerahkan ke Pusat Penyelamatan Satwa (PPS) di Cikananga Desa Cisitu Kec Nyalindung Sukabumi untuk dipelihara dan setelah besar dan bisa berburu mencari makan sendiri akan dilepas liarkan ke hutan.

Terimakasih kepada semua pihak yang sudah Peduli terhadap lingkungan karena jenis kucing hutan ini sekarang sudah mulai langka ditemukan dihutan.
"Kita jaga Alam, alam jaga kita"

Lokasi Terkait

Dilihat 2843 kali

Asep Has

Warga

0 Komentar

Komentar

Tagar Populer

Berita Warga Terpopuler

Berita Warga Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar