KEINDAHAN TERSEMBUNYI DARI DESA SUKAMANDI ITU *CURUG CIBINGBIN*
Berita Warga

Subang-Jawa Barat.
Terletak di kampung peuteuy gede desa Sukamandi kecamatan Sagalaherang Kabupaten Subang merupakan salah satu curug yg menawan dan eksotis *surga indah* yang tersembunyi.
Berada dalam jaringan daerah wisata subang selatan akses begitu mudah karena hanya berjarak 7 km dari area wisata ciater subang, dan hanya memerlukan waktu 20 menit berjalan kaki dari kampung sukamandi lebak dan peuteuy terdekat menyusuri indahnya pesawahan dan aliran sungai cimuja.
Curug ini telah menjadi daya tarik wisata bagi pengunjung wisatawan yg haus explore wisata baru yang belum pernah dikunjungi.
Memiliki ketinggian yg ideal dan debit air yg tidak terlalu deras membuat *Curug Cibingbin* sangat aman buat keselamatan. pengunjung dari mulai anak-anak sampai dewasa merasa aman untuk sepuasnya bermain air dibawah guyuran butiran air seperti kristal langsung dibawah curugnya yang hanya sedalam lutut kaki.
Para pengunjung akan merasa begitu terpesona dengan bening dan kesegaran dari air yang langsung dari gunung wayang bagian dari cagar alam gunung burangrang. Keindahan air terjun setinggi 25 meter dengan tebing yang berasal dari tumpukan batu-batu alam menjadikan area ini instagramable untuk berswa photo.
Menurut Kepala Sesa Sukamandi Agus Setiawan, yang juga inisiator pariwisata desa. "Pemerintah desa sukamandi sudah membangun sarpras sekitar area curug yaitu mushola, saung-saung berteduh, toilet dan warung yang memadai dan juga telah membuka akses jalan ke Curug Cibingbin dari dua kampung yaitu kampung peuteuy gede dengan jarak tempuh 700 mtr (15menit) titik parkir di sekitar majlis talim peuteuy gede dan dari kampung Sukamandi lebak dengan jarak 1,2 km (25menit) dg titik parkir di sekitar masjid al-muawanah.
Hal senada diceritakan juga oleh ketua pokdarwis desa Sukamandi kang Abidin (Amang) bahwa indahnya hamparan pesawahan, dan paket kuliner liwet dan timbel nasi hitam semakin memperkaya pengalaman berkunjung ke *Curug Cibingbin*.
"Kami merasa para pengunjung akan terpesona dengan pemandangan yang indah, air curugnya bersih higienis karena langsung dari gunung yang terdapat tanaman obat segala penyakit, jadi aman buat kesehatan walau main air seharian", kata kang Gaos Permana salah satu warga Subang kota. Apalagi tiketnya hanya 5 ribu per orang untuk membantu biaya kebersihan dan keamanan.
*Sangat indah dimata, sangat murah didompet Kita*.
Jadi tunggu apalagi gaess.. nikmati kebersamaan moment lebaran kali ini dg menjelajahi *Curug Cibingbin* destinasi wisata Desa Sukamandi Kecamatan Sagalaherang. Kami tunggu gaess
Terletak di kampung peuteuy gede desa Sukamandi kecamatan Sagalaherang Kabupaten Subang merupakan salah satu curug yg menawan dan eksotis *surga indah* yang tersembunyi.
Berada dalam jaringan daerah wisata subang selatan akses begitu mudah karena hanya berjarak 7 km dari area wisata ciater subang, dan hanya memerlukan waktu 20 menit berjalan kaki dari kampung sukamandi lebak dan peuteuy terdekat menyusuri indahnya pesawahan dan aliran sungai cimuja.
Curug ini telah menjadi daya tarik wisata bagi pengunjung wisatawan yg haus explore wisata baru yang belum pernah dikunjungi.
Memiliki ketinggian yg ideal dan debit air yg tidak terlalu deras membuat *Curug Cibingbin* sangat aman buat keselamatan. pengunjung dari mulai anak-anak sampai dewasa merasa aman untuk sepuasnya bermain air dibawah guyuran butiran air seperti kristal langsung dibawah curugnya yang hanya sedalam lutut kaki.
Para pengunjung akan merasa begitu terpesona dengan bening dan kesegaran dari air yang langsung dari gunung wayang bagian dari cagar alam gunung burangrang. Keindahan air terjun setinggi 25 meter dengan tebing yang berasal dari tumpukan batu-batu alam menjadikan area ini instagramable untuk berswa photo.
Menurut Kepala Sesa Sukamandi Agus Setiawan, yang juga inisiator pariwisata desa. "Pemerintah desa sukamandi sudah membangun sarpras sekitar area curug yaitu mushola, saung-saung berteduh, toilet dan warung yang memadai dan juga telah membuka akses jalan ke Curug Cibingbin dari dua kampung yaitu kampung peuteuy gede dengan jarak tempuh 700 mtr (15menit) titik parkir di sekitar majlis talim peuteuy gede dan dari kampung Sukamandi lebak dengan jarak 1,2 km (25menit) dg titik parkir di sekitar masjid al-muawanah.
Hal senada diceritakan juga oleh ketua pokdarwis desa Sukamandi kang Abidin (Amang) bahwa indahnya hamparan pesawahan, dan paket kuliner liwet dan timbel nasi hitam semakin memperkaya pengalaman berkunjung ke *Curug Cibingbin*.
"Kami merasa para pengunjung akan terpesona dengan pemandangan yang indah, air curugnya bersih higienis karena langsung dari gunung yang terdapat tanaman obat segala penyakit, jadi aman buat kesehatan walau main air seharian", kata kang Gaos Permana salah satu warga Subang kota. Apalagi tiketnya hanya 5 ribu per orang untuk membantu biaya kebersihan dan keamanan.
*Sangat indah dimata, sangat murah didompet Kita*.
Jadi tunggu apalagi gaess.. nikmati kebersamaan moment lebaran kali ini dg menjelajahi *Curug Cibingbin* destinasi wisata Desa Sukamandi Kecamatan Sagalaherang. Kami tunggu gaess