Masuk Daftar

Jalan Utama Jalancagak Menuju Sagaleharang Terputus

Berita Warga
AtmaGo Subang- Tadi malam (21/02/2018) Jalur utama jalan dari arah Jalancagak menuju Sagalaherang terputus akibat saluran gorong-gorong dibawah jalan longsor sekitar 3 meter, sehingga dikhawatirkan jalan tersebut akan amblas. Untuk mengantisipasi terjadinya kecelakaan, malam itu juga jalan tersebut ditutup secara total.

Bagi pengendara yang akan menuju baik ke Jalancagak maupun ke Sagalaherang disarankan untuk melalui jalur alternatif dari Panaruban maupun dari Curugagung Kecamatan Sagalaherang. Begitu juga bagi pengguna jalan yang akan menuju Wanayasa Purwakarta kalau dari arah Ciater sebaiknya melalui jalan Panaruban.

Lokasi Terkait

Dilihat 1881 kali

Wa Cecep

Panutan

0 Komentar

Komentar

Tagar Populer

Berita Warga Terpopuler

Berita Warga Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar