Jadi Desa Mandiri, Sekapuk Gresik Gratiskan Pendidikan Warganya Hingga Sarjana
Berita Warga

Jadi Desa Mandiri, Sekapuk Gresik Gratiskan Pendidikan Warganya Hingga Sarjana
GRESIK, (Kabarjawatimur.com) – Pasca dinobatkan sebagai ‘Desa Mandiri’ oleh Kemendes PDTT, Pemdes Sekapuk, Kecamatan Ujungpangkah, Kabupaten Gresik akhirnya membuat kebijakan luar biasa. Salah satunya dengan menggratiskan biaya sekolah warganya hingga sarjana.
Tentunya pembiayaan pendidikan ini berdasarkan kriteria tertentu. Yakni berlaku bagi anak yatim/piatu dan hufadz atau hafidzah. Untuk anak yatim/piatu akan dibiayai sekolahnya dari mulai kelas I SD hingga lulus SMP.
“Sedangkan untuk hufadz atau hafidzah akan kami biayai kuliahnya hingga lulus S1 (sarjana). Bebas ambil jurusan apapun. Tak terkecuali jurusan Fakultas Kedokteran,” ujar Kepala Desa Sekapuk Abdul Halim, Sabtu (4/7/2020)
Dia berkata, pembiayaan pendidikan bagi anak yatim/piatu dan hufadz atau hafidzah ini akan diambilkan dari Pendapatan Asli Desa (PADes). Dengan nilai anggaran sebesar Rp 100 juta untuk tahun ajaran baru ini.
Berita selengkapnya silahkan langsung menuju sumber......
Klik :
https://www.kabarjawatimur.com/jadi-desa-mandiri-sekapuk-gresik-gratiskan-pendidikan-warganya-hingga-sarjana
GRESIK, (Kabarjawatimur.com) – Pasca dinobatkan sebagai ‘Desa Mandiri’ oleh Kemendes PDTT, Pemdes Sekapuk, Kecamatan Ujungpangkah, Kabupaten Gresik akhirnya membuat kebijakan luar biasa. Salah satunya dengan menggratiskan biaya sekolah warganya hingga sarjana.
Tentunya pembiayaan pendidikan ini berdasarkan kriteria tertentu. Yakni berlaku bagi anak yatim/piatu dan hufadz atau hafidzah. Untuk anak yatim/piatu akan dibiayai sekolahnya dari mulai kelas I SD hingga lulus SMP.
“Sedangkan untuk hufadz atau hafidzah akan kami biayai kuliahnya hingga lulus S1 (sarjana). Bebas ambil jurusan apapun. Tak terkecuali jurusan Fakultas Kedokteran,” ujar Kepala Desa Sekapuk Abdul Halim, Sabtu (4/7/2020)
Dia berkata, pembiayaan pendidikan bagi anak yatim/piatu dan hufadz atau hafidzah ini akan diambilkan dari Pendapatan Asli Desa (PADes). Dengan nilai anggaran sebesar Rp 100 juta untuk tahun ajaran baru ini.
Berita selengkapnya silahkan langsung menuju sumber......
Klik :
https://www.kabarjawatimur.com/jadi-desa-mandiri-sekapuk-gresik-gratiskan-pendidikan-warganya-hingga-sarjana