Masuk Daftar

INDONESIA MENEMPATI PERINGKAT PERTAMA PEROKOK PRIA TERBANYAK DI DUNIA

Diskusi Komunitas
𝗜𝗡𝗗𝗢𝗡𝗘𝗦𝗜𝗔 𝗠𝗘𝗡𝗘𝗠𝗣𝗔𝗧𝗜 𝗣𝗘𝗥𝗜𝗡𝗚𝗞𝗔𝗧 𝗣𝗘𝗥𝗧𝗔𝗠𝗔 𝗣𝗘𝗥𝗢𝗞𝗢𝗞 𝗣𝗥𝗜𝗔 𝗧𝗘𝗥𝗕𝗔𝗡𝗬𝗔𝗞 𝗗𝗜 𝗗𝗨𝗡𝗜𝗔

Saat ini sudah banyak kampanye mengenai bahaya rokok dan akibat merokok berisiko kematian. Tampaknya hal itu tidak cukup membuat orang berhenti merokok. Rokok memang dikenal sebagai teman baik kaum pria, meskipun tidak menutup kemungkinan ada juga wanita yang mengkonsumsinya.

Di Indonesia sendiri saat ini menempati peringkat paling banyak perokok pria di dunia. Dengan data sebesar 71,4 persen pria di Indonesia adalah perokok. Namun jika dihitung secara keseluruhan baik perokok pria maupun wanita, Indonesia menempati peringkat ke-12 dari daftar perokok terbanyak di dunia.

Bahkan Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) memperkirakan prevalensi perokok anak akan menjadi 16 persen pada 2030 atau setara dengan enam juta anak tanpa adanya upaya pencegahan yang sistematis dan masif.

Oleh karena itu, penting untuk melakukan upaya-upaya pencegahan dan pengendalian konsumsi rokok, khususnya bagi laki-laki di Indonesia.

𝗗𝗮𝗳𝘁𝗮𝗿 𝗡𝗲𝗴𝗮𝗿𝗮 𝗱𝗲𝗻𝗴𝗮𝗻 𝗣𝗲𝗿𝗼𝗸𝗼𝗸 𝗣𝗿𝗶𝗮 𝗧𝗲𝗿𝗯𝗮𝗻𝘆𝗮𝗸 𝗱𝗶 𝗗𝘂𝗻𝗶𝗮 :

𝟭. 𝗜𝗻𝗱𝗼𝗻𝗲𝘀𝗶𝗮 (𝗣𝗿𝗶𝗮 𝟳𝟭%, 𝗪𝗮𝗻𝗶𝘁𝗮 𝟰%)

𝟮. 𝗠𝘆𝗮𝗻𝗺𝗮𝗿 (𝗣𝗿𝗶𝗮 𝟲𝟴%, 𝗪𝗮𝗻𝗶𝘁𝗮 𝟮𝟬%)

𝟯. 𝗕𝗮𝗻𝗴𝗹𝗮𝗱𝗲𝘀𝗵 (𝗣𝗿𝗶𝗮 𝟱𝟮%, 𝗪𝗮𝗻𝗶𝘁𝗮 𝟭𝟳%)

𝟰. 𝗖𝗵𝗶𝗻𝗮 (𝗣𝗿𝗶𝗮 𝟰𝟵%, 𝗪𝗮𝗻𝗶𝘁𝗮 𝟮%)

Baca selengkapnya di PRFMNEWS.ID

𝗩𝗶𝗮 :
@𝗶𝗻𝗳𝗼_𝗰𝗶𝗹𝗲𝘂𝗻𝘆𝗶

Tagar Populer

Berita Warga Terpopuler

Berita Warga Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar