Masuk Daftar

Imunisasi PCV bagi Anak di Puskesmas Cimanggis Depok

Berita Warga
[Pemberitahuan Imunisasi PCV]

Ada program baru dari pemerintah tentang imunisasi PCV
sasaran bayi usia 2 bln s/d 5 thn

PCV = pneumo coccus vaksin
yaitu vaksin untuk mencegah penyakit pneumonia (infeksi pd paru-paru) yg disebabkan oleh kuman pneumo

*Jadwal Pemberian*
Bayi usia 2 bln untuk PCV 1
Bayi usia 3 bln untuk PCV 2
Bayi usia 12 bln untuk PCV 3

*Untuk Kejar*
Usia 1-2 THN diberikan 2x suntik saja dengan jarak 2 bln

Usia 2-5 THN diberikan 1 kali suntik saja

*Syarat imunisasi = membawa FOTOCOPY KK*

*Waktu dan Tempat*
Puskesmas (Setiap hari Rabu jam 08.00 -10.30)
dan
Posyandu (sesuai jadwal posyandu RW)

Ayo imunisasi PCV , untuk cegah pneumonia

Topik Terkait

Lokasi Terkait

Dilihat 5960 kali

Gilang H H

Sesepuh

0 Komentar

Komentar

Tagar Populer

Berita Warga Terkait

Berita Warga Terpopuler

Berita Warga Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar