Masuk Daftar

H Ibnu Hajar S.Ag Berkomitmen Perjuangagkan Pembangunan Di Dapil V pada Tahun Anggran 2025

Berita Warga
Atmago.com//Bekasi
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah ( DPRD ) Kabupaten Bekasi,H Ibnu Hajar S.Ag,dari Partai Kebangkitan Bangsa. (PKB) mengadakan acara Reses untuk masa persidangan II ( dua ),tahun anggaran 2025 yang bertempat di Gedung Madrasah Tsanawiyah At-taqwa 12 Kp Pondok soga Desa pantai Hurip Kecamatan Babelan Kabupaten Bekasi,Jumat 14/02/2025

Acara dimulai pukul 14.00 wib masyarakat sangat antusias mengikuti jalannya acara reses yang di adakan oleh salah satu Anggota DPRD Kabupaten Bekasi yang berada di wilayah Dapil V ( Lima) H Ibnu Hajar S.Ag lebih dari 150 peserta yang datang menghadiri acara Reses tersebut,

H.Ibnu Hajar S.Ag mengucapkan terimakasih kepada semua lapisan masyarakat yang telah hadir memenuhi undangan pada hari ini,
Saya berharap dengan semakin banyaknya masyarakat yg hadir makan akan semakin banyak aspirasi yang akan saya tampung dan saya perjuangkan.karna melalui agenda reses ini saya bisa menyerap aspirasi masyarakat dan menjalin komunikasi dan bersinergi langsung dengan masyarakat"ucapnya

Usulan demi usulan di kemukakan oleh masyarakat,baik dari tokoh agama ,tokoh pemuda ,dan juga tokoh pendidik,semua usulan manjadi bahan dalam masa persidangan II (dua) ditahun anggaran 2025 ini.

Bahwa sekarang saya duduk di legislatif adalah berkat dukungan masyarakat yang ada di wilayah dapil v dan sudah menjadi komitmen saya akan memperjuangkan apa yang menjadi keluhan dan aspirasi masyarakat .walau itu bukan di bidang saya tapi masih ada anggota dewan dari PKB yang lainnya yang nantinya akan bersinergi berjuang mewujudkan usulan dari masyarakat agar bisa terealisasi." Pungkasnya

Turut hadir dalam acara Reses kali ini.tokoh masyarakat serta tokoh agama yang ada di wilayah kec babelan , pemerintah desa, kepala madrasah Tsanawiyah At-taqwa 12,ketua yayasan At-taqwa,dewan guru, Anggota BPD, KNPI, beberapa perwakilan ketua yayasan yang ada di wilayah kecamatan Babelan.
[ RZM/Lie]

Tagar Populer

Berita Warga Terpopuler

Berita Warga Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar