Masuk Daftar

Ekspresiku Ketika Melihat Kerumunan Di Pos Penjagaan

Berita Warga
EKSPRESIKU.....
KETIKA MELIHAT KERUMUNAN
DI POS PENJAGAAN

Lur Posko Penjagaan COVID-19 dimanapun itu bukan sebagai tempat nongkrong nggih.
Ingat tujuan awalnya Lur!
Benar, yaitu sebagai bentuk kepedulian warga dalam pemutusan mata rantai penyebaran COVID-19.


01. Saat melakukan penjagaan wajib memakai masker Kain

02. Jaga jarak fisik, dan jangan ada anggapan bahwa posko jaga sebagai tempat "nongkrong"

03. Rajin cuci tangan memakai sabun dan air mengalir

04. Jangan pernah membuat kerumunan dalam pos penjagaan.
Cerminkan bahwa ini kegiatan kepedulian memutus penyebaran COVID-19

#JogjaOraNgeyel
#JogjaELingLanWaspada

Source :

Kominfo DIY

Topik Terkait

Lokasi Terkait

Dilihat 1150 kali

0 Komentar

Komentar

Tagar Populer

Berita Warga Terkait

Berita Warga Terpopuler

Berita Warga Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar