Masuk Daftar

#Awal tidak peduli dengan virus Corona

Berita Warga
PENANGANAN MASYARAKAT MELAWAN VIRUS COVID-19
Warga masyrakat kampung Kubang Rt 04 Rw 04 jalan Cemerlang saat mengetahui Virus Covid-19 atau yang di kenal dengan nama Virus Corona warga merespon virus ini dengan biasa saja, Namun pada pertengahan bulan Maret Pemerintah Indonesia memberi informasi kepada masyarakat bahwa sudah ada yang terjangkit positif virus Corona sebanyak 2 orang. Ini di akibatkan 2 orang tersebut sedang latihan berdansa dengan teman nya yang berasal dari luar negeri. Setelah menyebar informasi tersebut Virus tersebut menyebar cepat luas , mengakibatkan warga indonesia terpapar oleh virus tersebut.
Setelah mengetahui virus tersebut menyebar luas dengan cepat pemerintah melakukan PSBB (pembataaan sosial berskala besar) kota yang pertama melakukan PSBB yaitu ibu Kota Jakarta,karena kawasan kota ini sudah termasuk kedalam zona merah zona dalam pengawasan.Dan disusul oleh kota kota besar lainnya termasuk di Kota Sukabumi pada pertengahan April Kota Sukabumi telah menarapkan PSBB.
Nah ,dikampung saya tepat nya kampung kubang cara melakukan penangan masyarakat melawan virus Corana dikampung saya ini Ketua Rt nya menyarankan kepada warga masyarakatnya agar tetap diam dirumah kecuali bekerja. Dan menginformasi kan menggunakan spanduk di depan gerbang masuk kampung kubang,tujuannya warga yang berasal dari kota lain(mudik) harap wajib lapor ke ketua Rt dan melakukan karantina selama 2 minggu dan disarankan pergi ke klinik kesehatan Puskesmas Sukakarya untuk diperiksa kesehatan apakah negatif atau positif virus corona, walaupun hasil rapid tes nya negatif masyarakat wajib karanatina mandiri dan setelah waktu karantina selesai diperbolehkan keluar rumah untuk melakukan aktivitas kembali asal mengunakan Masker setiap keluar rumah.
Selain itu aktivitas keseharian harus tetap berjalan dalam situasi apa pun, yaitu kepentingan bagi bayi dan balita yaitu imunisasi yang di lakukan oleh pihak posyandu. Nah disini posyandu bekerja sama dengan ketua Rt untuk mendatangi rumah rumah warga yang mempunyai bayi dan balita untuk melakukan imunisasi.
Setiap 1Minggu sekali Masyarakat membersihkan lingkungan dengan bersih bersih serta menyemprotkan cairan buatan warga diinsfektan oleh warga sekitar. Nah ..pada hari raya idul fitri tanggal 23 Mei 2020 kampung disini tetap mengadakan solat idul fitri bersama namun tetap mematuhi protokol mengunakan masker dan setiap masuk mesjid di semprot cairan disinfektan, agar mencegah virus corona masuk ke kampung kita. Serta berbagi sesama kepada Masyarakat.
Yuk kita lindungi kampung halaman kita dengan mulai dari diri sendiri agar pandemi virus Corona ini cepat selesai agar bisa melakukan aktitas kembali. Gimana pun cara penangangan masyarakat melawan virus yang terpenting terus jaga kesehatan dan yakin bahwa virus ini akan berkakhir.
#stayathome
#SukabumiLawanCorona
#PMISukabumi

Tagar Populer

Berita Warga Terkait

Berita Warga Terpopuler

Berita Warga Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar