Masuk Daftar

Apa Yang Harus Dilakukan Saat Terjadi Gempa Bumi

Berita Warga

Apa Yang Harus Dilakukan Saat Terjadi Gempa Bumi



  • Jika Anda berada di dalam gedung/bangunan, maka:

    • Lindungi badan dan kepala Anda dari reruntuhan bangunan dengan bersembunyi di bawah meja, dll.

    • Cari tempat yang paling aman dari reruntuhan dan goncangan.

    • Lari ke luar apabila masih memungkinkan.





  • Jika berada di luar bangunan atau area terbuka, maka:

    • Menghindar dari bangunan yang ada di sekitar Anda seperti gedung, tiang listrik, pohon, dll.

    • Perhatikan tempat Anda berpijak, hindari apabila terjadi rekahan tanah.





  • Jika Anda sedang mengendarai mobil, maka:

    • Keluar, turun dan menjauh dari mobil hindari jika terjadi pergeseran atau kebakaran.





  • Jika Anda tinggal/berada di pantai, maka:

    • Segera menjauhi pantai untuk menghindari bahaya tsunami.





  • Jika Anda tinggal atau berada di pegunungan, maka:

    • Apabila terjadi gempa bumi segera hindari daerah yang mungkin terjadi longsoran.




Mari berbagi tips dan informasi bermanfaat di AtmaGo.com!
#AtmaGo #InfoWarga #WargaBantuWarga


Sumber: @Kemdikbud_RI 

Lokasi Terkait

Dilihat 6982 kali

Diro Marpaung

Sesepuh

0 Komentar

Komentar

Tagar Populer

Berita Warga Terpopuler

Berita Warga Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar