Masuk Daftar

Ada Pasar Imlek Semawis, Ini Rekayasa Lalu Lintas di Kota Semarang

Berita Warga
Pasar Imlek Semawis tahun 2020 akan kembali digelar di kawasan Pecinan, Jalan Gang Pinggir hingga Wotgandul Timur, Kota Semarang pada 17-19 Januari 2020.

Adapun skema pengalihan arus lalu lintas adalah jika dari arah Jalan Beteng, masyarakat tidak bisa melalui Jalan Wotgandul Timur dan dialihkan ke Jalan Wotgandul Barat. Sedangkan dari arah Jalan Pekojan, bisa lewat Jalan Kapuran atau Jalan Gang Warung.

Sementara itu, bagi pengunjung yang akan menyaksikan Pasar Imlek Semawis bisa parkir di sepanjang Jalan Kapuran, Gang Pinggir, Gang Warung, Beteng, dan Wotgandul Barat. Sedangkan sepanjang Gang Belakang, Gang Gambiran, Gang Tengah, dan Gang Besen digunakan untuk parkir warga berstiker khusus.

Sumber: Humas Pemkot Semarang, Tribun News dan Detik News

Lokasi Terkait

Dilihat 722 kali

Widya Sari

Sesepuh

0 Komentar

Komentar

Tagar Populer

Berita Warga Terpopuler

Berita Warga Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar