Masuk Daftar

Donor Darah PMI Kramat dan PMI Jakarta Selatan (18 April 2021)

Acara
18 Apr 2021, 02.00 - 18 Apr 2021, 05.00
Halo sahabat donor darah

Ibadah puasa sudah menjelang hitungan hari, tetapi bukan menjadi penghalang kita untuk berhenti mendonorkan darah untuk sesama.
Sahabat Donor Darah masih bisa loh mendonorkan darah saat bulan puasa di Aksi Nyata Donor Darah

Mau tau ngga dimana ?
Aksi Nyata Donor Darah (ANDD) akan ada lagi dan akan di selenggarakan pada dua tempat yaitu :
1) PMI Kramat dan 2) PMI Jakarta Selatan

Ayoo catat tanggalnya, Minggu 18 April 2021 ya

Ingin ikutan ? Caranya gampang banget, daftar di link http://bit.ly/Pendaftaran ANDD

Jangan lupa ajak Saudara, Teman, Tetangga dan semua orang di sekitar kalian yah. Dan kalau kalian punya komunitas atau perkumpulan, kalian juga bisa donor darah bareng kita. Karna setetes darah memberikan sejuta harapan bagi mereka yang membutuhkannya

Oh iyaa.. "Akan ada free tanda kasih berupa Tas Belanja cantik untuk 40 orang pertama yang berhasil donor"

Jadi tunggu apa lagi? Yuk segera daftar

Topik Terkait

Lokasi Terkait

Dilihat 1084 kali

Wisnu Artedjo

Sesepuh

0 Komentar

Komentar

Tagar Populer

Acara Terkait

Acara Terpopuler

Acara Terbaru

Jelajahi Informasi Lebih Dalam

Berita Warga

Kabar berita terkini dari warga

Loker

Informasi lapangan pekerjaan

Acara

Undangan acara untuk warga

Laporan Warga

Masalah yang terjadi di lingkungan

Komunitas

Ruang komunitas AtmaGo

Lihat kabar pilihan, khusus dirangkum untukmu!

Masuk Daftar